(Bekasi 4/4) DPD LDII Kota Bekasi melakukan kegiatan berbagi dibulan yang penuh berkah untuk yayasan Galuh pada Kamis, 4 April 2024. Yayasan Galuh merupakan panti dan rehabilitasi orang dengan gangguan jiwa.panti yang didirikan oleh seorang mantan veteran itu sudah berdiri sejak 1984 oleh Gendu Mulatif, dengan motto agar semua masyarakat Indonesia dapat merasakan kemerdekaan terutama bagi warga binaan. Bapa Simin mengatakan (pengurus panti) Yayasan Galuh memiliki luas ± 3200m² dengan memiliki banyak ruang-ruang untuk pasien bisa bertempat tinggal yang layak. Dan untuk saat ini pasien yang berada di yayasan ada…
Read More